#61 Semangat Belajar!
Alhamdulillah, hari ini adalah hari pertama santri Pesantren Media memulai belajar. Hari Senin, 20 Juli 2020. Materi-materi tsaqafah Islam dan teknik media akan menemani hari-hari mereka dalam mencari ilmu di…
[Menyongsong Masa Depan Peradaban Islam Terdepan Melalui Media]
Alhamdulillah, hari ini adalah hari pertama santri Pesantren Media memulai belajar. Hari Senin, 20 Juli 2020. Materi-materi tsaqafah Islam dan teknik media akan menemani hari-hari mereka dalam mencari ilmu di…
Bagi santri baru, kehidupan di pondok adalah kehidupan yang baru. Ketika di rumah, sering bertemu dengan orang tua, kini yang paling sering bertemu dengan mereka adalah teman senasib seperjuangan dalam…
Komitmen itu, secara sederhana adalah tanggung jawab. Bisa juga berarti keterikatan untuk melakukan sesuatu. Maka, jika membaca judul ini, harus dipahami sebagai: tanggung jawab untuk berkarya. Bisa juga perjanjian untuk…
Para santri Pesantren Media insya Allah sudah sangat hafal dengan istilah ini. Sebab, hampir di setiap pertemuan saya dan para guru yang mukim di pondok selalu mengingatkan tentang pentingnya keberkahan…
Belajar itu membutuhkan waktu, pikiran, tenaga, guru, dan dana. Itu sebabnya, memang hanya orang-orang tertentu saja yang bisa berhasil melewati masa pembelajaran dengan benar dan baik lalu mendapat hasil memuaskan.…
Menjadi santri itu berat. Harus rela berpisah untuk waktu yang lama dari kehidupan di rumah dan orang tua. Bagi yang belum terbiasa, akan terasa menyiksa. Harus bisa mandiri, tentu saja…